Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2020

8 Cara Mudah Mengatasi HP Di Cas Malah Berkurang Menjadi Normal Kembali

Gambar
TipsSolusi.com - HP di cas malah berkurang merupakan salah satu penyebab baterai hp tidak bisa 100%. Mengapa demikian ? Sebab meskipun sudah berjam-jam hp di cas tapi tidak mengisi. Hal ini sering kali terjadi karena kebiasaan ngecas hp sembarangan. Misalnya : menggunakan kabel data dan charger tidak bawaan hp atau terbiasa mengisi daya lewat laptop / PC dan powerbank. Baterai HP dan komponen didalamnya. 8 Cara Gampang Mengatasi Hp Di Cas Malah Berkurang Menjadi Normal Kembali HP di cas malah berkurang merupakan salah satu penyebab baterai hp tidak sanggup 100%. Mengapa demikian ? Sebab meskipun sudah berjam-jam hp di cas tapi tidak mengisi. Hal ini sering kali terjadi lantaran kebiasaan ngecas hp sembarangan. Misalnya : memakai kabel data dan charger tidak bawaan hp atau terbiasa mengisi daya lewat laptop / PC dan powerbank. Baterai HP dan komponen didalamnya menyerupai IC Charger yang akan terkena imbasnya (rusak). Akibatnya persoalan menyerupai hp di cas tidak nambah, baterai andr

Macam - Macam Pompa Injeksi Mesin Diesel

Gambar
Macam - Macam Pompa Injeksi Mesin Diesel  - Pada sistem bahan bakar mesin diesel terdapat komponen pompa injeksi yang berfungsi sebagai penekan bahan bakar (solar). Macam - Macam Pompa Injeksi Mesin Diesel 1. Pompa Injeksi Sebaris ( In-Line Fuel Injection Pump ) Sistem injeksi bahan bakar yang menggunakan pompa injeksi  sebaris dapat dilihat pada gambar, yaitu dengan pompa injeksi Bosch. Aliran bahan bakar injeksi tipe in line Keterangan : 1. Tangki Bahan Bakar (Fuel tank)  2. Pipa bahan bakar (Fuel line) 3. Pipa pengembali bahan bakar (Fuel return line) 4. Pipa pembagi (Delivery line) 5. Nozzle injektor (Injection nozzle) 6. Saringan bahan bakar (Fuel filter) 7. Water sedimenter.  8. Pompa injeksi (Injection pump assembly) 9. Feed pump.  10. Priming pump. Pada sistem injeksi bahan bakar dengan pompa injeksi sebaris seperti di atas, terdiri dari empat elemen pompa yang melayani empat buah silinder. Pompa injeksi tipe In-line mempunyai jumlah mekanisme kompresi bahan bakar yang sama den

Keceriaan Saat Berwisata di Water Toys Wisata Tirta Nusantara, Cangkiran

Gambar
Dok. Jejak Kenzie Sebagai destinasi wisata keluarga, Wisata Tirta Nusantata menepati janjinya dengan menghadirkan suasana yang fun untuk anak-anak melalui wahana Water Toys. Water Toys  merupakan sebuah wahana taman bermain air berupa kolam dangkal milik obyek wisata Tirta Nusantara . ***** Kebetulan hari itu adalah hari minggu, hari libur kerja yang bisa di manfaatkan untuk melepas semua penat dari rutinitas sehari-hari dengan liburan bersama keluarga. Tak perlu jauh-jauh ke luar kota, karena kebetulan Wisata Tirta Nusantara ini cukup dekat dengan tempat tinggal saya. Hanya perlu berkendara selama 10 menit, saya sekeluarga pun sudah sampai di obyek wisata ini. Tepatnya di depan Charlie Hospital dan berada di alamat  Jl. Ngabean No. 104-106, Cangkiran, Ngabean, Boja, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah 51381 . Dok. Jejak Kenzie Memasuki gerbang masuk Obyek Wisata Tirta Nusantara, saya menemukan area parkir yang cukup luas untuk mengistirahatkan kendaraan. Istirahat sebentar sambil menungg

Cara Cek Kondisi Kopling Mobil

Gambar
Cara Cek Kondisi Kopling Mobil - Prosedur diagnostik untuk masalah sistem kopling secara umum sebagai berikut : 1. Kopling selip a. Cek Diam : Start kendaraan dan panaskan mesin untuk operasi suhu yang normal, memblokir (ganjal) roda, dan aktifkan rem parkir. Masukan transmisi ke gigi tertinggi dan lepaskan pedal kopling pelan-pelan. Jika kopling terhubung benar, maka putaran mesin harus segera turun, tetapi jika terjadi penundaan penurunan putaran mesin maka hal ini menunjukkan kondisi kopling selip. b. Uji jalan : Setelah mesin mencapai suhu operasi normal, perlahan-lahan percepat sampai 25-30 km per jam pada gigi transmisi tertinggi. Tekan pedal gas sepenuhnya untuk membuat kecepatan penuh. Jika mesin rpm meningkat tanpa diikuti dengan peningkatan kecepatan kendaraan yang signifikan, berarti kopling selip dan perlu perbaikan. 2. Kopling berbunyi Bunyi kopling disebabkan oleh kopling yang slip berulang kali, akhirnya hubungan cover clutch (pressure plate) dan permukaan roda gaya tid

APAR (Alat Pemadam Api Ringan) : Fungsi, Jenis Dan Cara Menggunakannya

Gambar
APAR (Alat Pemadam Api Ringan) : Fungsi, Jenis Dan Cara Menggunakannya  - Alat Pemadam Api Ringan (APAR) adalah alat proteksi kebakaran ringan api kecil di awal timbulnya asap api, alat pemadam api ringan digunakan hanya untuk kebakaran ringan, bukan untuk kebakaran berat atau api yang sudah menyala besar. Alat pemadam kebakaran portable itu sendiri berfungsi untuk mengatasi suatu titik api atau kebakaran yang masih dapat terkontrol. Disebut alat pemadam kebakaran portable karena bentuknya yang kecil dan praktis sehingga mudah dipindahkan dan dibawa ke mana-mana. Untuk penempatannya, Alat pemadam kebakaran portable merupakan komponen penting dari balanced rencana perlindungan kebakaran. Pendukung keselamatan kebakaran terus mempromosikan manfaat alat pemadam api portabel sebagai bagian dari pendekatan yang lengkap dan seimbang untuk proteksi keamanan ketika terjadi kebakaran. Kelas - Kelas Kebakaran Kebakaran Kelas A :  Kebakaran Kelas A merupakan kelas kebakaran yang dikarenakan oleh

Fungsi Ball Joint Mobil Dan Gejala Kerusakan Ball Joint Mobil

Gambar
Fungsi Ball Joint Mobil Dan Gejala Kerusakan Ball Joint Mobil -  Ball Joint merupakan komponen kaki kaki mobil yang sering rusak karena fungsinya atau kerjanya yang sangat berat dan terus menerus. Fungsi Ball Joint Mobil Letak Ball Joint Ball Joint merupakan komponen kaki kaki mobil yang berfungsi untuk menghubungkan antara sayap (arm) dengan knuckle roda. Selain itu Ball Joint ini memiliki fungsi sebagai sumbu roda saat berbelok ke kanan dan ke kiri. Posisinya berada menempel pada sayap langsung tapi ada juga yang dipasang menggunakan baud. Dalam satu roda depan ada yang menggunakan dua buah Ball Joint atas dan bawah,tetapi ada juga yang menggunakan satu buah Ball Joint bawah saja.  Bentuk ball joint menyerupai tie rod, juga mengalami keausan. Keausan ini menimbulkan kelonggaran sebagai penyebab terjadinya bunyi-bunyi. Ball joint adalah bagian yang menahan roda supaya tidak lepas dari chassis. Jika komponen ini sudah rusak maka bisa menimbukan masalah seperti timbulnya bunyi berdecit

Fungsi ECU (Electronic Control Unit) & Prinsip Kerjanya

Gambar
Fungsi ECU (Electronic Control Unit) & Prinsip Kerjanya -  Electronic Control Unit (ECU) adalah sebuah perangkat elektronik yang berfungsi untuk mengatur operasi dari internal combustion engine (mesin pembakaran dalam). Kelebihan menggunakan ECU ini adalah agar waktu pengapian dan penyemprotan bahan bakar lebih presisi. Ada beberapa cara untuk memperoleh pembakaran yang sempurna diantaranya adalah mengontrol jumlah bahan bakar ke dalam mesin dan waktu penginjeksian. Sehingga jumlah bahan bakar dapat diatur sesuai dengan kebutuhan mesin serta mongontrol proses pembakaran dengan timing advance pengapian yang tepat sehingga seluruh campuran bahan bakar dengan udara terbakar sempurna. ECU (Electronic Control Unit) Beberapa ECU yang biasa digunakan diantaranya adalah ECM (Engine Control Module), PCM (Powertrain Control Module), BCM (Brake Control Module), & GEM (General Electric Module) dll. Fungsi ECU (Engine Control Unit) / ECM (Engine Control Module) Pada Mesin ECU pada mesin at

Jenis - Jenis Gardan (Diffferential)

Gambar
Tipe - Tipe Gardan / Diffferential - Sebelumnya sudah dijelaskan mengenai fungsi gardan / diferential , kali ini akan dibahas tentang tipe - tipe gardan. Berikut Ini Jenis - Jenis Gardan (Diferential) : Differential secara umum terbagi menjadi 4 tipe jika dilihat dari bentuk dan posisi drive pinion terhadap Final ring gear, yaitu : Tipe - Tipe Gardan 1. Tipe Straight Bevel Gear Tipe Straight Bevel Gear adalah tipe differential yang posisi drive pinion sejajar dengan titik tengah dari sumbu Final ring gear. Selain itu, bentuk gigi pada drive pinion gear seperti garis lurus. 2. Tipe Spiral Bevel Gear Tipe Spiral Bevel Gear adalah tipe differential yang posisi drive pinion sejajar dengan titik tengah dari sumbu Final ring gear mirip dengan straight bevel gear. Yang membedakan differential tipe spiral bevel gear adalah bentuk gigi pada drive pinion gear yang menyerupai garis melengkung. 3. Tipe Hypoid gear Tipe Hypoid Gear adalah tipe differential yang posisi drive pinion tidak segaris den

Pantai Sanur Bali - Gambar, Harga Tiket Masuk, Daya Tarik, Alamat + Rute Menuju Lokasi

Gambar
Pantai Sanur Bali - Setelah pada postingan yang lalu saya membahas mengenai obyek wisata Pantai Pandawa Bali , kali ini saya akan membahas mengenai salah satu pantai di Bali yang sudah cukup terkenal yaitu Pantai Sanur Bali . Pegipegi.com Sanur Beach Bali atau Pantai Sanur Bali merupakan salah satu obyek wisata pantai pasir putih yang sangat terkenal di Pulau Dewata ini. Setiap hari pantai ini selalu ramai dengan wisatawan, baik wisatawan lokal maupun wisatawan asing. Lalu, apakah kamu tertarik untuk berkunjung ke obyek wisata Bali yang cukup terkenal ini ? kalau jawabannya memang iya, maka sebelum itu simak informasi mengenai Pantai Sanur Bali pada artikel berikut ini. Mengenal Pantai Sanur Bali Telusurindonesia.com Pantai Sanur adalah salah satu objek wisata dan objek fotografi favorit di Bali. Tidak seperti Pantai Kuta maupun Padang-Padang, Sanur adalah pantai dengan ombak yang relatif tenang. Jika kamu mencari pantai untuk snorkelling atau jalan-jalan santai, Pantai Sanur bisa

Baby's Day Out

Gambar
Happy New Year everyone! Setelah sekian lama tidak menulis, akhirnya muncul juga postingan ini. Banyak petualangan yang ingin didokumentasikan, apa daya waktu tidak memadai. Hal ini dikarenakan ada yang ingin bergabung dalam petualangan kami.  Ya, akhir tahun lalu anggota keluarga kami bertambah. Ada Baby Lynns  yang juga ingin ikut jalan-jalan. Dan tentu saja kami juga senang dengan bertambahnya peserta kelayapan kami =D Diawal tahun ini, kami pun mengadakan Baby Day's Out . Awalnya sih karena kebiasaan setiap tanggal 1 kami selalu kelayapan ke mall untuk melihat dekorasi natal. Maka seperti tahun-tahun sebelumnya, kami pun merencanakan untuk melihat dekorasi natal di mall. Tiba-tiba Papa punya ide untuk mengajak oma dan opa mencoba MRT. Mumpung orang-orang sedang istirahat setelah tahun baruan.  Rupanya tahun baru kali ini memang berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Hujan sudah mengguyur Jakarta dari sejak malam. Kami pun waswas takut MRT kebanjiran. Untungnya walaupun banyak b