Komponen Rem Angin Beserta Fungsinya
Komponen Rem Angin Beserta Fungsinya - Keuntungan system Full Air Brake Di banding yang lain : 1. Daya pengendalian yang ringan. 2. Dapat di peroleh daya pengereman yg besar. 3. Dalam perbaikan lebih sederhana. 4. Tidak akan terjadi kebocoran pelumas di sekitar tromol 5. Ramah lingkungan dan lain-lain. Rem Angin Karna daya pengereman pada sistem rem angin lebih besar di banding dengan system yang lainya semisal AOB.(Air Over Brake). Maka system ini di gunakan di kendaraan - kendaraan berat agar beban yang berat mampu di imbangi dengan system rem yang kemampuanya lebih berat juga. Komponen Rem Angin Dan Fungsinya : 1. Air Tank Berfungsi untuk menampung udara sementara yang di suplay dari kompresor udara yg sebelumnya udara tersebut sudah di saring terlebih dahulu oleh filter udara dan Air Dryer agar udara yg masuk kedalam tangki bener bener bersihh tidak terdapat kotoran atau air yang masuk ke system saluran. Dan demi keamanan / safety di terapkan dalam system rem FAB ini bahwa tekanan